Rapat kerja nasional Federasi Serikat Pekerja Transport Indonesia.
Sumber :
  • IST

Peringati Ulang Tahun Emas, FSPTI-KSPSI Gelar Rapat Kerja Nasional 2023

Selasa, 21 Februari 2023 - 20:26 WIB

Denpasar - Rapat kerja nasional Federasi Serikat Pekerja Transport Indonesia -Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (FSPTI - KSPSI ) digelar selama 2 hari. Rakernas diikuti 142 peserta perwakilan DPD dan DPC dari seluruh Indonesia.

Rakernas mengusung tema Meningkatkan Kinerja dan Kesejahteraan Anggota FSPTI - KSPSI, Serta Menjadi Mitra Pemerintah dan Pengusaha. Dengan sub tema Mendukung Hubungan Industrial Pancasila di Seluruh Wilayah Kerja FSPTI-KSPSI. Rakernas FSPTI-KSPSI tahun 2023, dibuka secara resmi oleh  Direktur Kementerian Tenaga Kerja, Heru Widianto.

Ketua Umum FSPTI-KSPSI, Surya Bakti Batubara,SH.,M.M mengatakan, dengan digelarnya rakernas ini, kedepannya akan mampu meningkatkan kinerja dan kesejahteraan para anggota SPTI - KSPSI.

Hal tersebut dipaparkannya sejalan dengan sub tema Rakernas, yakni 'Mendukung  Hubungan Industrial Pancasila di Seluruh Wilayah Kerja FSPTI-KSPSI'.

"Dengan digelarnya rakernas ini, ke depannya diharapkan akan mampu meningkatkan kinerja dan kesejahteraan para anggota SPTI-KSPSI," ujar Surya bakti Batubara pada Selasa (21/2/2023).

Sementara itu, Ketua Umum Induk Koperasi (Inkop TKBM Pelabuhan) Muhammad Nasir mengapresiasi Rakernas FSPTI-KSPSI mampu meningkatkan sinergi antar serikat pekerja.

"Saya apresiasi rakernas ini mampu meningkatkan sinergi dan komunikasi antar serikat pekerja serta pemerintah," ungkap Muhammad Nasir.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:44
01:11
03:29
02:06
02:58
03:41
Viral