Mobil Dinas DPRD Purbalingga yang Kecelakaan di Tol Cipali.
Sumber :
  • Erfan Septyawan

Mobil Dinas DPRD Purbalingga Kecelakaan di Tol Cipali, Satu Orang Tewas

Sabtu, 30 Oktober 2021 - 01:28 WIB

 
" Bener mas, ada laka tunggal, dalam kendaraan ada tiga orang, dua orang mengalami luka, dan satu orang meninggal dunia ". Ujarnya
 
Dari informasi yang didapat, mobil Toyota Innova bernomor polisi R 9507 LL mengalami kecelakaan tunggal di Tol Cipali KM 168, Jumat (29/10/2021) pukul 15.30 WIB.
 
Saat ini korban yang mengalami luka kini di rawat di rumah sakit mitra plumbon, dan sedangkan yang meninggal saat sedang di rumah sakit. Kasus kecelakaan tunggal kini di tangani oleh pihak kepolisian unit laka satlantas polres majalengka. (erfan/ade)
Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:58
01:28
01:07
00:53
03:16
43:11
Viral