Demokrat Angkat Bicara soal Koalisi Perubahan Bakal Umumkan Capres dan Cawapres 2024, Herzaky: Ini Pasangan yang Ditunggu Rakyat!.
Sumber :
  • tim tvone

Koalisi Perubahan Bakal Umumkan Capres dan Cawapres 2024, Demokrat: Ini Pasangan Ditunggu Rakyat!

Minggu, 4 Juni 2023 - 14:57 WIB

Jakarta, tvOnenews.com -  Kepala Badan Komunikasi Strategis (Bakomstra) Koordinator Juru Bicara DPP Partai Demokrat, Herzaky Mahendra Putra menyebutkan, pasangan calon presiden dan wakil presiden yang diajukan Koalisi Perubahan pada Pilpres 2024 akan mengejutkan banyak pihak, termasuk koalisi yang lain.

"Pasangan ini benar-benar akan mengejutkan koalisi-koalisi dan capres-capres lain. Karena inilah yang ditunggu-tunggu rakyat," ujar Herzaky, Minggu (4/6/2023).

Ia memastikan pasangan yang akan segera diumumkan ini adalah pasangan terbaik untuk maju ke Pilpres 2024.

Herzaky menegaskan jika pasangan yang ditawarkan Koalisi Perubahan membawa semangat perubahan dan memperjuangkan perubahan untuk Indonesia.

"Bisa membawa kemenangan di Pilpres 2024. Sesuai dengan harapan rakyat," katanya.

Namun, Herzaky tidak mau membocorkan apakah nama cawapres Anies itu Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), atau nama lain.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:57
01:21
01:26
05:47
02:43
07:17
Viral