Menko PMK Muhadjir Effendy.
Sumber :
  • tim tvOnenews/Rika Pangesti

Tak Kunjung Turun, Kata Pemerintah soal Bantuan untuk Korban Gagal Ginjal Akut Anak

Selasa, 12 September 2023 - 19:26 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Pemerintah merespons soal bantuan dana kepada para korban gagal ginjal akut anak yang hingga kini belum juga turun.

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy mengatakan bahwa hingga saat ini dana bantuan untuk korban gagal ginjal masih dalam proses dikaji.

"(Bantuan untuk gagal ginjal belum cair?) Iya ini masih terus sedang dikaji," kata Muhadjir saat ditemui di kantornya, Jakarta Pusat, Selasa (12/9/2023).

Muhadjir menjelaskan alasan mengapa dana bantuan tersebut belum juga turun hingga kini. Pasalnya, sejak tahun 2022 lalu ratusan anak menjadi korban akibat penyakit gagal ginjal akut ini.

"Karena ini harus hati-hati, karena ini

menyangkut di samping penambahan anggaran juga orangnya harus dipastikan mereka-mereka yang akan dapat santunan harus dipastikan," jelas dia.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral