Sumber :
- tim tvOne - Langgeng
Kaesang Pangarep Gabung PSI, PDIP sebut Nggak Pantas Jadi 'Anggota Partai'
Sabtu, 23 September 2023 - 19:16 WIB
Selain itu, Deddy membahas pernyataan Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP, Hasto Kristiyanto yang menyebut kader PDIP tidak boleh beda parpol dengan anggota keluarganya.
Dia menegaskan, menyerahkan fenomena Kaesang gabung PSI itu kepada masyarakat dan pimpinan PDIP.
Deddy mengungkapkan, lebih baik saat ini fokus untuk meracik strategi memenangkan Ganjar sebagai presiden.
"Kita serahkan kepada masyarakat untuk menilai lah ya. Kita dan pimpinan partai nanti untuk melihat seperti apa," imbuhnya. (lpk/aag)