Babe Haikal Hassan dan Monique Rijkers di program Dua Sisi tvOne.
Sumber :
  • Tangkapan layar Youtube tvOne

Debat Panas Babe Haikal Hassan dengan Aktivis Yahudi Pro Israel ini : Tolong Hentikan Kata Teroris untuk Pejuang Hamas!

Jumat, 13 Oktober 2023 - 11:20 WIB

tvOnenews.com - Konflik yang terjadi antara pejuang Hamas dan Israel kian memanas, berdasarkan data dari Kementerian Kesehatan Gaza, per hari Kamis (12/10/2023), tercatat ada sekitar 1.200 warga Palestina menjadi korban.

Bukan hanya itu, dilaporkan juga kalau hampir 5.000 orang lainnya dikabarkan mengalami luka akibat konflik yang terjadi antar Kelompok Pejuang Hamas dan juga Israel.

Dalam sebuah kesempatan, tim tvOne secara eksklusif berhasil mewawancarai juru bicara dari Hamas di Iran, Khaled Qadami, terkait dengan penyerangan yang dilakukan oleh Pejuang Hamas ke Israel pada 7 Oktober 2023.

Pada kesempatan tersebut Khaled Qadami mengatakan kalau serangan pejuang Hamas ke Israel adalah demi menghentikan aksi penjajahan dan pendudukan Israel di tanah Palestina.

Juru Bicara Hamas di Iran, Khaled Qadami Sumber : Tangkapan Layar tvOne/Apa Kabar Indonesia Malam

Menurut Hamas, selama ini tentara Israel kerap menyerang secara brutal penduduk Palestina, terutama anak-anak dan perempuan.  

Khaled juga mengatakan kalau Israel selama ini telah menyerang warga sipil Palestina dan bangunan di Palestina.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
02:19
Viral