Penjabat Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Agus Fatoni mengajak masyarakat bersama-sama membangun Provinsi Sumatera Selatan..
Sumber :
  • Antara

Pj Gubernur Ajak Masyarakat Membangun Sumsel dengan Menabung di Bank Sumsel Babel

Rabu, 31 Januari 2024 - 15:32 WIB

"Kenapa tahun ini kita bentuk uang agar bisa dimanfaatkan sesuai dengan kebutuhan. Kita juga punya grand prize di setiap cabang berupa mobil, motor, tv, kulkas dan lainnya," katanya.

Achmad mengatakan BSB akan terus melakukan inovasi dan berusaha untuk lebih sempurna melayani para nasabah. Dalam kesempatan ini juga, program Tabungan Pesirah Raden melengkapi tabungan pesirah sebelumnya juga dilaunching.

"BSB saat ini kita coba tumbuh berkembang bersama, sama mitra-mitranya. Nah inilah yang kita lakukan dalam bentuk ekosistem keuangan yang akan kita launching juga di tahun ini," ungkapnya.

 "Kalau tabungan pesirah bisa kita ambil setiap saat, kalau raden ini untuk masa depan," lanjutnya.

Pada kesempatan ini Pj Gubernur Agus Fatoni mengundi langsung hadiah Super Grand Prize senilai Rp 550 juta. Pada Undian Super Grand Prize Tabungan Pesirah kali ini  dimeriahkan dengan penampilan artis penyanyi Mahalini yang dirangkaikan dengan launching Tabungan Pesirah Raden oleh Pj Gubernur Agus Fatoni. Kegiatan ini turut dihadiri Pj Ketua TP PKK Sumsel Tyas Fatoni, Ketua DPRD Sumsel RA Anita Noeringhati, Komisaris Utama BSB Edi Junaidi, para Direksi BSB dan para Kepala OPD Sumsel.(ant/chm)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:10
01:29
03:46
02:20
01:37
02:13
Viral