Sumber :
- istimewa - Istock photo
Catat! Ini Waktu dan Lokasi Melihat Gerhana Bulan Penumbra saat 25 Maret 2024 di Langit Indonesia
Senin, 25 Maret 2024 - 01:44 WIB
c. Gerhana Bulan Sebagian (GBS)
Waktu: 18 September 2024
Status Lokasi: tidak dapat diamati dari Indonesia
d. Gerhana Matahari Cincin (GMC)
Waktu: 2 Oktober 2024
Status Lokasi: tidak dapat diamati dari Indonesia.
- Waktu Kejadian Gerhana Bulan Penumbra 25 Maret 2024
Proses Gerhana Bulan Penumbra 25 Maret 2024 terbagi menjadi tiga fase, yakni fase gerhana mulai, fase puncak gerhana, dan fase gerhana berakhir.