”Apa itu rekam jejak digital? Mengapa rekam jejak digital disebut mengancam? Lalu, bagaimanakan cara menghindari ancaman tersebut? Pertanyaan itu umumnya menggantung di benak para pelajar.”.
Sumber :
  • Istimewa

Mengapa Rekam Jejak Digital Disebut Mengancam? Ini Penjelasannya

Rabu, 8 Mei 2024 - 13:08 WIB

Untuk diketahui, webinar seperti dihelat di Kabupaten Indragiri Hilir ini, merupakan bagian dari Gerakan Nasional Literasi Digital (GNLD) yang dilaksanakan sejak 2017. Program #literasidigitalkominfo tersebut tahun ini mulai bergulir pada Februari 2024, berkolaborasi dengan Siber Kreasi dan 142 mitra jejaring. 

Meningkatkan kecakapan warga masyarakat menuju Indonesia yang #MakinCakapDigital menjadi penting, karena – menurut hasil survei Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) – pengguna internet di Indonesia pada 2024 telah mencapai 221,5 juta jiwa dari total populasi 278,7 jiwa penduduk Indonesia.(chm)
 

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral