Ilustrasi.
Sumber :
  • Istimewa

Miliki Asuransi Mobil All Risk Secara Online, Ketahui Perbedaannya dengan Konvensional!

Jumat, 14 Juni 2024 - 15:31 WIB

Anda bisa mengakses informasi polis dan melakukan perubahan kapan saja melalui aplikasi atau website. Sementara itu, asuransi konvensional mungkin memerlukan lebih banyak waktu dan proses untuk melakukan hal yang sama.

Seluruh kemudahan pembelian asuransi secara online itu yang ditawarkan asuransi di Roojai. Penyedia asuransi online yang sudah terdaftar dan diawasi OJK ini akan membuat Anda dapat lebih mudah memperoleh produk terbaik sesuai kebutuhan dan kemampuan.  

Alasan Mengapa Memiliki Asuransi All Risk Mobil Secara Online
Ada banyak alasan mengapa memiliki asuransi All Risk mobil secara online menjadi pilihan yang baik. 
1. Kemudahan akses
Anda bisa membeli dan mengelola polis kapan saja dan di mana saja. 
2. Transparansi
Informasi tentang produk, premi, dan ketentuan polis tersedia dengan jelas di website atau aplikasi, sehingga Anda bisa membuat keputusan yang lebih informasional. 
3. Efisiensi waktu
Proses pembelian dan klaim bisa dilakukan dengan cepat tanpa perlu antri atau bertemu agen. 
4. Biaya lebih rendah
Dengan biaya operasional yang lebih rendah, premi asuransi online sering kali lebih murah dibandingkan asuransi konvensional.

Premi Asuransi Mobil All Risk
Premi asuransi mobil All Risk biasanya lebih tinggi dibandingkan dengan asuransi Total Loss Only (TLO). Sebab, cakupan perlindungannya yang lebih luas, mencakup kerusakan kecil hingga kerusakan total. 

Namun, premi yang Anda bayar akan tergantung pada beberapa faktor seperti nilai kendaraan, usia kendaraan, dan riwayat klaim Anda.

Beberapa perusahaan asuransi online menawarkan fitur kalkulator premi yang membantu Anda menghitung biaya asuransi berdasarkan informasi kendaraan Anda. Sehingga, memudahkan Anda untuk mengetahui berapa premi yang harus dibayar sebelum memutuskan untuk membeli.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:48
01:12
01:05
01:25
02:22
01:22
Viral