Penjaga gawang Persib Bandung, Fitrul Dwi Rustapa.
Sumber :
  • Persib Bandung

Bursa Transfer: Persib Resmi Lepas Satu Penjaga Gawang Jelang Liga 1 2024/2025

Selasa, 25 Juni 2024 - 16:24 WIB

Namun dia kehilangan tempat seiring sembuhnya Teja Paku Alam dan kedatangan kiper asal Filipina, Kevin Mendoza.

Dengan demikian, Fitrul hanya mencatatkan tujuh pertandingan saja pada musim ini.

Atas segala kontribusinya dalam dua musim ini, Persib menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih. "Semoga sukses di klub selanjutnya," tambah Adhit.

Sementara itu, Fitrul mengucapkan rasa terima kasihnya kepada semua pihak yang mendukungnya selama bermain di Persib.

"Terima kasih saya haturkan untuk tim, pelatih, manajemen, Bobotoh sa alam dunya atas cinta kebersamaan, yang selalu mendukung, mendoakan dan berjuang selama ini, sangat bangga bisa mengukir sejarah bersama," ucapnya.

"Terima kasih atas kepercayaannya hingga bisa mengukir sejarah bersama," tambahnya.

Fitrul tidak menyebutkan tim mana yang bakal menjadi tujuannya setelah keluar dari Persib.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral