Penggawa Timnas Indonesia, Mees Hilgers.
Sumber :
  • AFC

Performa Mees Hilgers dengan Timnas Indonesia Disindir Media Asing, Sebut Pemain Bernilai 10 Juta Euro Itu Bertanggung Jawab atas...

Kamis, 17 Oktober 2024 - 19:23 WIB

tvOnenews.com - Pada lanjutan pertandingan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia menghadapi Bahrain dan China, Timnas Indonesia mendapatkan suntikan tenaga baru dengan bergabungnya dua pemain naturalisasi baru yakni Mees Hilgers dan Eliano Reijnders.

Mees Hilgers dan Eliano Reijnders yang baru mengambil sumpah sebagai WNI pada 30 September 2024 itu langsung melakukan debut saat Timnas Indonesia berjumpa Bahrain.

Di laga tersebut, Mees Hilgers langsung turun sebagai starter sementara Eliano baru masuk setelah jeda babak pertama.


Mees Hilgers (Sumber : AFC)

Di laga tersebut, Timnas Indonesia berhasil mencuri satu poin dari kandang Bahrain setelah bermain imbang 2-2.

Pada laga selanjutnya menghadapi China, Mees Hilgers kembali turun sebagai starter sementara Eliano Reijnders tak masuk kedalam skuad garuda.

Di laga tersebut, Timnas Indonesia gagal membawa pulang poin dan harus mengakui keunggulan China 2-1.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:32
16:52
01:55
01:09
03:04
01:55
Viral