Setyo Budiyanto Dapat Suara Tertinggi sebagai Ketua KPK 2024-2029.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Taufik

Setyo Budiyanto Dapat Suara Tertinggi sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 November 2024 - 13:18 WIB

3. Fitroh Rohcahyanto (mantan Direktur Penuntutan KPK): 47 suara sebagai anggota dan satu suara sebagai ketua

4. Michael Rolandi Cesnanta Brata (mantan Kepala Badan Pengelola Keuangan Daerah DKI): 9 suara sebagai anggota

5. Ida Budhiati (mantan anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu): 8 suara sebagai anggota

6. Ibnu Basuki Widodo (hakim Pengadilan Tinggi Manado): 32 suara sebagai anggota

7. Johanis Tanak (Wakil Ketua KPK periode 2019-2024): 47 suara sebagai anggota dan 2 suara sebagai ketua

8. Djoko Poerwanto (Kapolda Kalteng): 2 suara sebagai anggota

9. Ahmad Alamsyah Saragih (Anggota Ombudsman periode 2016-2020): 4 suara sebagai anggota

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral