

Sumber :
- Antara
IPHI Usul Pemerintah Bentuk Komite Tetap Haji, Ini Tujuannya
Kamis, 20 Maret 2025 - 00:58 WIB
Sebelumnya diberitakan, DPP Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPH) mengungkapkan pihaknya menolak wacana pembubaran BPKH.
Wakil Ketua Umum IPHI, Mohamad Anshori mengatakan, pengelolaan dana haji harus tetap berada di tangan BPKH yang transparan dan profesional.
"Dana haji ini milik umat, bukan milik negara. Jangan ada upaya untuk menariknya kembali ke kendali pemerintah," ujar Anshori, dalam Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi VIII DPR RI beberapa waktu lalu. (dpi)