Ilustrasi Tenggelam.
Sumber :
  • Blake Cheek from unsplash.com

Tak Gubris Teguran Warga, Tiga Bocah Tenggelam di Bekas Galian Pasir

Rabu, 1 September 2021 - 21:41 WIB

Ketiga bocah tersebut pun, lanjut Tapril, tenggelam di kubangan bekas galian pasir yang dalamnya sekitar empat meter.

Masyarakat sekitar pun berupaya mengevakuasinya. Namun, nyawa I tak dapat diselamatkan, sedangkan N dan A berhasil diselamatkan.

"Ketiga anak ini semuanya tetangga. Mereka warga Pakojan. Jadi, ketika tenggelam, mereka ditolong sama warga. Tapi yang satu tidak selamat," ungkapnya.

Sementara itu Kapolsek memastikan korban yang meninggal telah dikebumikan pada malam ini. Sedangkan kedua korban yang selamat masih dalam perawatan serius. (Kusnaedi/act)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:52
03:52
04:05
01:45
03:40
11:41
Viral