Indonesia Maritime Club Seri 34.
Sumber :
  • Instagram myshipgo

Indonesia Maritime Club Seri 34: Solusi dan Strategi Atasi Kelangkaan Peti Kemas

Sabtu, 9 Oktober 2021 - 10:51 WIB

Moderator:
Alexander Hasan, Researcher dan Advisor myshipgo yang juga MBA Candidate dari Kyoto University

Pada hari/ Tanggal: Sabtu, 9 Oktober 2021
Pukul : 10.00 - 12.00 WIB.

"Sektor maritim, kelautan dan logistik ini harus menjadi perhatian karena Indonesia negara kepulauan yang 70% wilayahnya terdiri dari perairan. Myshipgo menggagas forum diskusi ini untuk dapat memberikan manfaat dan kontribusi berupa pemikiran, ide, terobosan, pencerahan, serta edukasi di sektor maritim, kelautan, logistik, dan juga teknologi informasi/digitalisasi.
Selain itu, myshipgo berharap dapat "merangkul" para stakeholders di sektor tersebut untuk berkolaborasi dan bersinergi demi memajukan Indonesia," ujar Harlin E. Rahardjo, CEO dan Cofounder myshipgo

" Kegiatan Ekspor Nasional harus didukung Sistem Logistik yang efisien dan efektif. Sebagai negara maritim dan kepulauan, tantangan terbesar khususnya di sektor logistik maritim dan transportasi laut. IMC kali ini akan membahas solusi pengelolaan kapal peti kemas(kontainer) dan ruang muat yang optimal yang dpt mengefisienkan operasional dan biaya logistik maritim," tambah Harlin.

“Narasumber IMC# 34 ini lengkap, Pak Sahat akan membahas dr sisi makro, Capt Mugen akan membahas regulasi dan Bu Meme akan berbicara dari sisi pelaku usaha. Diskusi ini juga akan diperkaya kehadiran Pak Miftah Farid, Direktur Pengembangan Produk Ekspor Kemendag dan Pak Saut Gurning, pakar logistik maritim,“ tambah Alexander Hasan, Researcher myshipgo, moderator IMC 34 ini.

Pendaftaran melalui link di bit.ly/myshipgo_imc34
atau WA di +62 819 056 049 99

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral