Arsip Foto - Para utusan memberikan suara bagi sebuah draf resolusi dalam pertemuan Dewan Keamanan PBB di Markas Besar PBB di New York, Kamis (19/10/2023)..
Sumber :
  • ANTARA

China Kompak dengan Negara Arab, Kutuk Keras AS atas Veto Terhadap Palestina

Jumat, 31 Mei 2024 - 20:37 WIB

“Perdamaian, keamanan, dan stabilitas di kawasan tidak dapat dicapai tanpa mengakhiri pendudukan wilayah Negara Palestina dengan Yerusalem Timur sebagai ibu kotanya, Dataran Tinggi Golan Suriah yang diduduki, dan wilayah pendudukan Lebanon,” tulis pernyataan tersebut.

Sementara itu, Washington telah memilih menentang pemberian status anggota penuh PBB kepada Palestina bulan lalu di Dewan Keamanan PBB.

Dari 15 anggota Dewan Keamanan, 12 orang memberikan suara mendukung, sementara dua anggota abstain. (ant/iwh)

 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:10
01:29
03:46
02:20
01:37
02:13
Viral