Sumber :
- Antara
Zelenskyy: Rusia Sedang Merencanakan Serangan Panjang dengan Drone Buatan Iran
Selasa, 3 Januari 2023 - 19:16 WIB
"Tugas kami adalah memberi Ukraina kesuksesan, pencapaian, bahkan kemenangan kecil setiap hari," ucapnya.
"Setiap drone, setiap rudal yang ditembak jatuh, setiap hari dengan listrik untuk rakyat kami, dan sedikit pemadaman listrik adalah kemenangan," katanya.(ant/chm)