Sumber :
- ANTARA
12 Kapal Asing Pencuri Ikan Berhasil Ditangkap Petugas KKP RI
Jumat, 11 Juni 2021 - 15:51 WIB
Dalam operasi memperingati hari Internasional memerangi illegal fishing yang dilaksanakan selama sepekan, tak hanya kapal asing sejumlah kapal nelayan Indonesia pun tak luput dari penangkapan. Tujuh kapal nelayan Indonesai pun turut diamankan petugas. Kapal nelayan indonesia yang kedapatan menangkap ikan dengan menggunakan alat tangkap jenis trawl di Selat Malaka. (mii/Tut)