Teddy Minahasa katakan hal ini saat bantah pernyataan Linda Pujiastuti soal status istri siri.
Sumber :
  • Istimewa

Teddy Minahasa Katakan Hal Ini saat Bantah Pernyataan Linda Pujiastuti soal Status Istri Siri

Selasa, 4 April 2023 - 05:10 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Teddy Minahasa katakan hal ini saat bantah mentah-mentah pernyataan Linda Pujiastuti soal status istri siri

Sebelumnya, Linda mengaku sebagai istri siri Teddy Minahasa. Linda mengaku sering tidur bareng dengan Teddy Minahasa di kapal hingga melakukan perjalanan bersama ke Taiwan.

Linda mengatakan hubungan spesialnya dengan Teddy Minahasa penting diungkapkan di persidangan meskipun hubungan spesialnya tidak diakui Teddy Minahasa.

"Saya dan saksi sering tidur bareng di kapal. Bahkan, melakukan perjalanan ke Taiwan," jelasnya, Rabu (1/3/2023) lalu. 

Linda menyebut tuduhan ingin menjebaknya dalam perkara narkoba sangat tidak mungkin. Sebab, dia mengaku sebagai istri siri Teddy Minahasa.

"Meski tidak diakui, saya ini istri siri saksi [Teddy Minahasa] Yang Mulia," ucapnya. 

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
12:16
02:41
03:24
02:52
02:03
01:39
Viral