Mbah Slamet berkedok dukun pengganda uang di Banjarnegara.
Sumber :
  • Kolase tim tvonenews.com

Ini Tampang Mbah Slamet Si Dukun Pengganda Uang Asal Banjarnegara, Yang Jual Jasa Tipu-tipunya Lewat Facebook

Selasa, 4 April 2023 - 14:15 WIB

tvOnenews.comSlamet Tohari alias Mbah Slamet yang berkedok sebagai dukun penggandaan uang di Banjarnegara ditangkap polisi. Diketahui, dia telah menghabisi nyawa 11 orang dan mengubur jasadnya di sebuah lahan. Betapa kejinya, Mbah Slamet bahkan mengubur beberapa korbannya dalam lubang yang sama.

Mbah Slamet sendiri merupakan warga Desa Balun, Kecamatan Wanayasa, Banjarnegara, Jawa Tengah. Berdasarkan keterangan dari Kepala Desa Balun, Mahbudiono sosok ST alias Mbah Slamet merupakan pribadi yang tertutup dan jarang bersosialiasi.

Desas desusnya disini ST ini sering menggandakan uang. Kalau kesehariannya orangnya ini tidak pernah bergaul dengan masyarakat. Kalau kerumahnya juga tidak pernah ketemu sama orangnya,” kata Mahbudiono.

Banyak yang penasaran dengan wajah dari Mbah Slamet si penipu berkedok dukun pengganda uang. Mbah Slamet memiliki perawakan kurus dan berkulit sawo matang.

Mbah Slamet juga memiliki tubuh yang tidak terlalu tinggi. Berikut penampakannya saat menjalani gelar perkara pada Senin (3/4/2023).

Mbah Slamet Jual Jasa ‘Penggandaan Uang’ Lewat Facebook

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:08
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
Viral