Bos karyawati Cikarang yang ajak staycation ternyata dosen teknik di UPB, pihak kampus buka layanan pengaduan.
Sumber :
  • Istimewa

Bos Karyawati Cikarang yang Ajak “Staycation” Ternyata Dosen Teknik di UPB, Pihak Kampus Buka Layanan Pengaduan

Rabu, 17 Mei 2023 - 04:47 WIB

Bekasi, tvOnenews.com - Bos karyawati Cikarang yang ajak staycationternyata dosen teknik di UPB, pihak kampus buka layanan pengaduan. 

Akhir-akhir ini beredar kabar bahwa bos karyawati Cikarang yang ajak “staycation” atau makan dan jalan agar kontrak diperpanjang adalah seorang dosen di UPB. Terkait hal itu, pihak UPB buka suara. 

Rektor Universitas Pelita Bangsa (UPB) Hamzah Muhammad Mardi Putra membenarkan sosok bos berinisial HK yang menjabat sebagai manajer outsourcing di PT I merupakan dosen di kampus tersebut. 

Hamzah mengatakan kampusnya memberhentikan sementara dosen yang mengajar mata kuliah teknik industri pada Fakultas Teknik UPB.

Bos karyawati Cikarang yang ajak staycation ternyata dosen teknik di UPB, pihak kampus buka layanan pengaduan. Dok: Suryo-tvOne

Dia menegaskan pihaknya akan selalu menindak setiap kasus pelecehan yang terjadi di lingkungan kampus.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:38
01:46
01:06
08:05
07:07
03:14
Viral