Sumber :
- Instagram/Prabowo Subianto
Proposal Prabowo Subianto soal Akhiri Perang Rusia-Ukraina, Wamenhan Beri Klarifikasi Begini
Rabu, 7 Juni 2023 - 19:06 WIB
"Masalah nanti proposal yang diajukan ada yang menerima atau tidak itu, kan, biasa. Namun, intinya perang yang sudah berjalan setahun lebih menyengsarakan semua umat manusia," jelasnya.
Selain itu, dia menegaskan Menhan Prabowo Subianto berkeingan besar untuk turut serta mendamaikan konflik Rusia-Ukraina.
Menurutnya, akibat perang yang telah berlangsung hingga sekarang, berdampak buruk bagi manusia.
"Kita enggak mau itu berlama-lama. Kita maunya segera damai, karena perang menyengsarakan masyarakat," imbuhnya.(lpk/muu)