Pemimpin Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang.
Sumber :
  • dok ist

Sosok Intel ‘Tokcer’ Ponpes Al Zaytun Mulai Dibongkar, Ternyata Masih Punya Hubungan Darah dengan Panji Gumilang?

Rabu, 21 Juni 2023 - 06:03 WIB

tvOnenews.comPonpes Al Zaytun digeruduk massa pada Kamis (15/6/2023) seusai mencuatnya berbagai kontroversi yang dibawahi pimpinannya yakni Panji Gumilang.

Pemimpin Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang diketahui pernah membawakan khutbah dengan mengutip ayat Injil. Tak hanya itu, saf jamaah pria dan wanita juga dicampur.

Masih banyak deretan kontroversi lainnya yang membuat publik murka hingga berujung demonstrasi. Ternyata masssa tak bisa merangsek masuk, Ponpes Al Zaytun saat itu dijaga ribuan polisi hingga pasukan herder.

Dilansir dari tayangan video dalam kanal Youtube Alzaytun movie, sang pemimpin Panji Gumilang blak-blakan mengungkapkan bahwa dirinya telah mendapatkan informasi tentang akan terjadinya demonstrasi.

Pemimpin Ponpes Al Zaytun itu mengaku mendapatkan kabar tersebut dari kepolisian.

"Yang disponsori dalam surat pemberitahuan mereka itu oleh seseorang yang bernama si Fulan, atas nama organisasi X," tutur Panji.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:56
06:46
01:58
01:28
01:07
00:53
Viral