Mendag Zulhas Tinjau Pasar.
Sumber :
  • Istimewa

Harga Bapok Stabil hingga Harga Ayam Turun, Mendag Zulhas: Telur Agak Mahal Sedikit

Jumat, 7 Juli 2023 - 18:01 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan melakukan pemantauan harga barang pokok di pasar Sumbawa, Nusa Tenggara Barat (NTB), Jumat (7/7/2023).

Dalam pantauannya, diketahui harga daging ayam yang sebelumnya naik kini sudah mengalami penurunan.

"Ayam di sini sudah murah, turun (jadi) Rp38 ribu 1 kilo," kata Mendag Zulhas usai berkeliling memantau harga bapok di Pasar Seketeng.

Meskipun demikian, terdapat kenaikan harga telur saat ini. Namun untuk bahan pokok terpantau stabil.

"Cabai, beras, semuanya stabil, minyak juga begitu. Jadi di sini kejutan ternyata harga ayam sudah Rp38 ribu 1 kilo, tapi telur agak mahal sedikit," sambungnya.

Dalam geruduk pasar tersebut, Mendag Zulhas didampingi oleh Direktur Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:10
01:29
03:46
02:20
01:37
02:13
Viral