Sumber :
- Antara
Paulus Tannos Ganti Nama dan Punya Paspor Negara Afrika, KPK Bakal Minta Interpol Terbitkan Red Notice
Minggu, 13 Agustus 2023 - 04:56 WIB
Dalam kasusnya, PT Sandipala Arthaputra, perusahaan milik Tannos, menjadi salah satu pihak yang diperkaya terkait proyek e-KTP. Perusahaan itu disebut menerima Rp 145,8 miliar.(bwo)