- Sumber: iqair.com
Kulitas Udara di Indonesia Khususnya Jakarta, Kembali Tempati Posisi Pertama Polusi Udara Terburuk di Dunia Pagi Ini
"Tadi Pak Menteri mengarahkan untuk Work From Home. Nanti semua kementerian WFH," kata Heru, di Kemenko Marves, Jakarta Pusat, Jumat (18/8/2023).
Selain itu, kebijakan ganji-genap kendaraan roda empat diperketat, dan tarif parkir diminta untuk ditinjau kembali.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves), Luhut B. Pandjaitan
Sementara itu, untuk lembaga di bawah naungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan mulai menerapkan kebijakan WFH per 22 Agustus 2023.
"Kalau di Pemprov DKI Jakarta kita mulai tanggal 21 Agustus," tandasnya.
Sebelumnya, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya Bakar menyebut telah membentuk Satuan Tugas (Satgas) untuk pengendalian pencemaran udara untuk menurunkan tingkat polusi di Jabodetabek.