Sumber :
- Abdul Gani Siregar/tvOnenews.com
Prabowo Sebut Pelanggaran HAM Isu Musiman, Keluarga Korban Penculikan Tersulut Emosi
Kamis, 21 Desember 2023 - 15:28 WIB
Pertanyaan tersebut pun langsung dijawab Prabowo. Dia mengatakan, dirinya sudah berkali-kali memberikan jawaban.
"Apa lagi yang mau ditanya kepada saya? Saya sudah jawab berkali-kali tiap 5 tahun kalau polling saya naik ditanya lagi soal itu," sambung Prabowo.
Prabowo lalu meminta agar kasus pelanggaran HAM berat masa lalu tidak dipolitisasi.
"Jadi masalah HAM jangan dipolitisasi, Mas Ganjar," ucapnya. (agr/muu)