Aktor Reza Rahadian bicara soal Pilpres 2024..
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com / Julio Trisaputra / tim tvOne

Aktor Reza Rahadian Bilang Ganjar Pranowo dalam Posisi Sulit di Pilpres 2024, Alasannya Ternyata ..

Kamis, 4 Januari 2024 - 11:47 WIB

"Aku lebih melihat ini sebagai pertanyaan yang dilemparkan oleh panelis, dijawab dan ditanggapi, jadi rules-nya aja gak mengarahkan ini menjadi sebuah debat," tuturnya.

Pemeran film Habibie & Ainun itu menyoroti soal format yang digunakan dalam acara debat kemarin, berpendapat bahwa tidak seperti sebuah acara debat.

"Jadi formatnya itu yang menurut aku, it doesn't feel like debate to me," jelasnya.

Reza Rahadian mengomentari performa para Capres di debat pertama.

"Kalau aku melihat Capres di perdebatan kemarin, kalau aku melihat Pak Prabowo, beliau sudah clear posisinya ada di mana, meneruskan apa yang sudah dibangun oleh Pak Jokowi," ujarnya.

"Pak Anies clear bahwa beliau ingin melakukan suatu perubahan, bukan berarti antipati atau semua yang dibuat Pak Jokowi tidak akan dilanjutkan atau apa, tapi clear standing point-nya di mana, itu Pak Anies, dan very well spoken," jelasnya.

Calon Presiden (capres) Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo. (tvOnenews/Julio Trisaputra)

Sementara untuk mantan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo dalam posisi sulit menurut pandangan dari Reza Rahadian.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral