Kegiatan Focus Group Discussion (FGD) bertajuk 'Konsep Strategi Pertahanan dan Keamanan IKN berbasis The Smart Defense and Security 5.0' di Jakarta, Rabu (3/4/2024)..
Sumber :
  • Istimewa

Komandan Sesko TNI: Pertahanan IKN Berbasis Smart Defense dan Artificial Intelligence

Rabu, 3 April 2024 - 20:41 WIB

“Teknologi berperan sebagai tulang punggung dalam implementasi konsep Pertahanan 5.0 di IKN,” tegasnya.

Sementara, Direktur Program Pascasarjana Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian Lemdiklat Polri, Brigjen Indarto memaparkan aspek kemanan di IKN yang disebutkan sebagai pemolisian harmoni. 

Ia menyebut dalam penerapan smart policing harus berorientasi pada pelayanan masyarakat dana bukan hanya aspek keamanan. 

Karena ketika teknologi cerdas itu diterapkan ada isu intervensi privasi, intervensi hak-hak warga negara, dan kekhawatiran akan keamanan data.

Pemolisian harmoni, sebut Indarto, pemeliharaan keamanan yang modern dan manusiawi. 

Dengan pemolisian harmoni, smart policing digabungkan dengan community policing, dimana masyarakat dilibatkan dalam menentukan pengawasan seberapa etis smart policing.

"Ada dua hal yang diterapkan, pertama partnership, kemitraan. Kedua, problem solving, pemecahan masalah masyarakt dengan konteks masalahnya,” kata Indarto.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
25:31
03:07
07:12
11:19
05:11
03:04
Viral