Visualisasi erupsi Gunung Ruang yang disertai kilatan petir vulkanik, Rabu (17/4/2024).
Sumber :
  • Antara

Erupsi Gunung Ruang Terjadi Beberapa Kali, Warga Diminta Evakuasi Imbas Level Naik jadi Awas

Kamis, 18 April 2024 - 18:31 WIB

Informasi terbaru yang beredar melalui Badan Geologi Kementerian ESDM dan Ketua Tim Kerja Gunung Api Heruningtyas dalam acara daring.

Kata Heruningtyas, potensi gelombang tsunami bisa mencapai ketinggian 25 meter berdasarkan melihat dari sejarah aktivitas erupsi gunung api tersebut.

Daerah yang terancam diprediksi berada di Pulau Tagulandang bagian sisi baratnya.

Untuk lokasi pengungsian sudah disiapkan yang terletak di rumah kerabat berada di daratan Pulau Tagulandang sebanyak 783 jiwa dan di SMP Negeri 1 Tagulandang ada 45 jiwa.

Lantaran statusnya naik menjadi level IV atau 'Awas', warga diminta pihak PVMBG tidak berada di wilayah dengan radius enam kilometer dari pusat kawah yang masih aktif di Gunung Ruang.

Melalui SK Bupati Sitaro Nomor 100/2024 yang terhitung selama 14 hari dari tanggal 16-29 April 2024 sebagai penetapan dalam upaya percepatan Status Tanggap Darurat yang dilakukan oleh Bupati Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro). (ant/hap)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral