Saat Halalbihalal, Menhan Prabowo Tekankan Misi Pertahanan ke pegawai.
Sumber :
  • istimewa - Antara

Saat Halalbihalal, Menhan Prabowo Tekankan Misi Pertahanan ke Pegawai

Senin, 6 Mei 2024 - 20:19 WIB

"Mohon maaf lahir dan batin. Semoga amal ibadah kita semua diterima Yang Maha Kuasa, dan juga bagi saudara-saudara yang beragama Kristiani selamat merayakan Kenaikan Isa Al-Masih pada tanggal 9 Mei yang akan datang," kata Prabowo.

Dalam acara itu, Prabowo didampingi jajaran pejabat Kementerian Pertahanan dan Letjen TNI (Purn) Sjafrie Sjamsoeddin, yang saat ini menjabat sebagai Staf Khusus Menhan Bidang Manajemen Pertahanan.

Prabowo Subianto, yang saat ini masih menjabat sebagai Menteri Pertahanan, pada 20 Oktober 2024 akan dilantik sebagai Presiden ke-8 RI bersama wakilnya, Gibran Rakabuming Raka. (ant/aag)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral