Ilustrasi Kasus Korupsi IUP Timah, Kejagung Bakal Umumkan Tersangka Baru.
Sumber :
  • istimewa

Kasus Korupsi IUP Timah, Kejagung Bakal Umumkan Tersangka Baru

Senin, 13 Mei 2024 - 21:22 WIB

"Bagi penambangan ilegal barangkali untuk sedapat mungkin pihak-pihak terkait untuk secepat mungkin mencari solusi agar mereka menambang secara legal sehingga usaha penambangannya tidak melanggar aturan berlaku," katanya.

Daftar tersangka-tersangka sebelumnya yakni, 

1. Toni Tamsil alias Akhi (TT), 
2. Suwito Gunawan (SG) selaku Komisaris PT SIP.
3. MB Gunawan (MBG) selaku Direktur PT SIP
4. Tamron alias Aon (TN) selaku beneficial owner atau pemilik keuntungan dari CV VIP
5. Hasan Tjhie (HT) selaku Direktur Utama CV VIP
6. Kwang Yung alias Buyung (BY) selaku mantan Komisaris CV VIP
7. Achmad Albani (AA) selaku Manajer Operasional Tambang CV VIP
8. Robert Indarto (RI) selaku Direktur Utama PT SBS
9. Rosalina (RL) selaku General Manager PT TIN
10. Suparta (SP) selaku Direktur Utama PT RBT
11. Reza Andriansyah (RA) selaku Direktur Pengembangan Usaha PT RBT
12. Mochtar Riza Pahlevi Tabrani (MRPT) selaku Direktur Utama PT Timah 2016-2011
13. Emil Ermindra (EE) selaku Direktur Keuangan PT Timah 2017-2018
14. Alwin Akbar (ALW) selaku mantan Direktur Operasional dan mantan Direktur Pengembangan Usaha PT Timah
15. Helena Lim (HLN) selaku Manajer PT QSE
16. Harvey Moeis (HM) selaku perpanjangan tangan dari PT RBT

Tak dipungkiri bila salah satu nama yang menonjol di kasus ini adalah Harvey Moeis yang dikenal sebagai suami dari artis Sandra Dewi. Bahkan sang istri, Sandra Dewi, pernah juga diperiksa kejaksaan sebagai saksi.

Satu demi satu kekayaan Harvey turut disita. 

Berikut daftar sementara mobil milik Harvey yang disita: Rolls-Royce, MINI Cooper, Vellfire, Ferrari dan Mercedes-Benz

Hal lain yang mencolok dan sempat mencuri perhatian publik di kasus ini yaitu soal Rp 271 triliun. 

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:37
03:27
15:26
14:16
02:25
03:14
Viral