Vina, Korban Pembunuhan di Cirebon 2016.
Sumber :
  • Kolase tvOne

Rasuki Sahabat, Kakak Vina Sampaikan Ini: Kalo Gak Sanggup Cari Biar Saya yang Datengin

Kamis, 16 Mei 2024 - 13:05 WIB

Di dalam podcast Denny Sumargo, ibu Vina menceritakan bahwa dirinya sedang ada di Malaysia saat kejadian itu terjadi. 

Awalnya, Vina dikabarkan kecelakaan dan meninggal dunia bersama sang pacar bernama Eky. 

"Dikabarin lagi dedek (Vina) di rumah sakit kecelakaan," kata ibu Vina, dikutip Kamis (16/5/2024). 

Saking kagetnya, saat itu ibu Vina tidak diperbolehkan pulang ke Indonesia karena takut terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

Setelah 40 hari, ibu Vina akhirnya baru diperbolehkan pulang ke Indonesia dari Malaysia. 

Ia mengaku selama satu bulan ia sangat bingung hingga tidak bisa melakukan apapun.

Akhirnya, ia pulang ke Indonesia setelah 40 hari kematian anak perempuannya itu. Namun, saat itu tidak ada yang tahu bahwa ia kembali ke Cirebon dari Malaysia. 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:15
01:05
03:19
02:16
04:59
02:32
Viral