Jenderal 'Kontroversial' Komjen Pol (Purn) Dharma Pongrekun.
Sumber :
  • tvOne

Jenderal Polisi Ini Terang-terangan Sebut Ada Sosok Pelindung Para Pelaku Pembunuhan Vina Cirebon, Ternyata...

Sabtu, 18 Mei 2024 - 07:02 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Jenderal 'Kontroversial' Komjen Pol (Purn) Dharma Pongrekun memberikan pernyataan mengejutkan soal kasus pembunuhan Vina Cirebon.

Kasus pembunuhan Vina Cirebon tengah menjadi perhatian publik setelah kisahnya diangkat ke layar lebar dengan judul film Vina: Sebelum 7 Hari.

Salah satu tokoh publik yang menyoroti kasus pembunuhan serta pemerkosaan Vina Cirebon ini adalah Komjen Pol (Purn) Dharma Pongrekun.

Ia merupakan seorang purnawirawan polisi yang akan maju sebagai calon gubernur DKI Jakarta dari jalur independen pada Pilkada serentak 2024.

Poster Film Vina: Sebelum 7 Hari. (IST)

Menurut Dharma Pongrekun, jika setelah 8 tahun berlalu kasus Vina Cirebon ini belum tuntas, bahkan menyisakan 3 pelaku DPO, artinya ada 'sesuatu' dalam kasus tersebut.

"Artinya ada sesuatu. Harusnya kalau sudah ada nama yang didapatkan itu sangat mudah dilakukan penangkapan oleh penyidik," katanya dalam program One on One tvOne beberapa waktu lalu.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
07:03
03:17
01:36
02:04
04:27
Viral