Jam'iyyatul Qurra wal Huffazh Nahdlatul Ulama (JQHNU), badan otonom Nahdlatul Ulama menyelenggarakan Multaqo Nasional Ulama Al-Quran pada 26-28 Juni 2024..
Sumber :
  • Istimewa

NU Dorong Pengurangan Buta Huruf Al-Quran

Selasa, 2 Juli 2024 - 23:50 WIB

Dia menegaskan, apapun yang diproduksi perusahaan lokal termasuk AQUA tentu akan memberikan manfaat kembali ke seluruh masyarakat Indonesia.
 
"Insya Allah mudah-mudahan dicatat sebagai manusia-manusia yang dekat dengan Al-Quranul Karim dan kita berharap semua mendapat keberkahan," katanya.

Selain itu, Direktur Sustainable Development Danone Indonesia, Karyanto Wibowo menyatakan semua pihak harus saling membantu dalam memajukan umat.

Dia melanjutkan, AQUA akan terus berupaya mendukung peningkatan potensi warga Nahdliyin, khususnya generasi muda NU untuk menghadapi tantangan di masa depan.
 
"Alhamdulillah, mewakili AQUA kami bangga diberikan kesempatan untuk mendukung kegiatan Multaqo Nasional Ulama Al-Qur'an," tutur Karyanto Wibowo.

Adapun, acara ini dihadiri lebih dari seribu santri dan penghafal Al Quran ini juga diramaikan dengan beragam kegiatan lain seperti dakwah Al-Qur’an serta pembinaan para qurra’ dan huffadz, bazar, ziarah dan tahlil akbar, pengajian umum.

Selain itu, juga dilaksanakan dengan seminar seperti tantangan dan strategi dakwah Al-quran di era digital.
 
Hadir sebagai pembicara cendekiawan NU Nadirsyah Hosen dan KH Musta’in Syafi’i.

Seminar membahas tentang kiat-kiat melakukan dakwah Al-Quran menggunakan sarana komunikasi populer seperti media sosial.

Multaqo Nasional Ulama merupakan salah satu agenda penting JQHNU. Konsolidasi seluruh ulama Al-Quran ini akan mengidentifikasi dan merumuskan berbagai persoalan dan tantangan yang dihadapi JQH. Di dalamnya juga akan melakukan sidang pleno guna melahirkan rekomendasi berkenaan dengan isu-isu terkini. 
 
Dalam kegiatan ini, AQUA ikut berkontribusi terkait kebersihan lokasi dari sampah, terutama plastik usai acara tersebut dilangsungkan.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:00
03:06
01:31
03:53
02:26
06:36
Viral