Jelang Sidang PK Saka Tatal, Komentar Menohok Farhat Abbas: Penyidik sampai Hakim Kasus Vina Tidak Berkualitas.
Sumber :
  • tvOne

Jelang Sidang PK Saka Tatal, Komentar Menohok Farhat Abbas: Penyidik sampai Hakim Kasus Vina Tidak Berkualitas

Senin, 15 Juli 2024 - 09:12 WIB

Dibebaskannya Pegi Setiawan dari tuduhan tersangka pembunuhan kasus Vina juga disebut memberikan harapan bagi para terpidana untuk PK mereka dikabulkan.


(Pegi Setiawan sesaat setelah bebas)

Adapun Pegi Setiawan sebelumnya sudah mengungkapkan bahwa dirinya bersedia menjadi saksi untuk membantu sidang PK Saka Tatal.

Meskipun sebenarnya Pegi tidak ada hubungannya dengan kasus Vina dan tidak mengenal terpidana, namun pria kuli bangunan tersebut bersedia memberikan bantuan.

Ketersediaan Pegi tersebut diungkapkannya melalui kuasa hukumnya, Sugianti Iriani.

"Sebenarnya Pegi tidak ada keterkaitan dengan para terpidana, juga dengan Saka Tatal, karena memang Pegi tidak mengenal mereka," kata Sugianti.

"Tapi kalau memang ada celah Pegi bisa dibutuhkan oleh mereka dan harus dijadikan saksi, mungkin kita akan bantu," sambungnya.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral