Ilustrasi - Madu Hitam Pahit..
Sumber :
  • Istimewa

Deretan Manfaat Madu Hitam Pahit untuk Kesehatan, Termasuk Bisa Mengatasi Diabetes

Senin, 15 Juli 2024 - 23:58 WIB

Dengan kandungan antioksidan, sifat antiinflamasi, dan kemampuannya dalam mengatur kadar gula darah, madu hitam pahit naturafit dapat menjadi bagian dari pola makan sehat yang mendukung pengelolaan diabetes. 

Namun, seperti halnya dengan semua pengobatan alami, penting untuk berkonsultasi dengan profesional kesehatan sebelum menambahkan madu hitam pahit naturafit ke dalam regimen harian, terutama bagi penderita diabetes. 

Manfaat Madu Pahit Naturafit untuk membantu menjaga kadar gula darah, dengan cara meningkatkan sensitivitas insulin, membantu tubuh menggunakan insulin dengan lebih efektif, sehingga gula darah dapat lebih mudah diserap oleh sel-sel tubuh.

Kemudian, juga bermanfaat untuk meningkatkan sekresi insulin, membantu pankreas untuk menghasilkan lebih banyak insulin, sehingga kadar gula darah dapat dikontrol dengan lebih baik.

Berikut beberapa manfaat madu hitam pahit untuk kesehatan secara umum dan khususnya dalam mengatasi diabetes, berdasarkan sumber dari akun IG @madupahitnaturafit, antara lain:

1. Sumber Antioksidan

Madu hitam pahit mengandung banyak antioksidan seperti flavonoid dan fenolik.

Antioksidan membantu melawan radikal bebas dalam tubuh, yang dapat menyebabkan kerusakan sel dan berbagai penyakit kronis.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:22
03:02
00:54
01:35
02:15
06:15
Viral