Sumber :
- Antara
PDIP Terkejut dengan Putusan Airlangga yang Tiba-tiba Mundur dari Kursi Ketum Golkar
Minggu, 11 Agustus 2024 - 16:55 WIB
Hasto menyatakan bahwa pihaknya prihatin karena Airlangga yang mundur dari ketum partai termasuk tantangan bagi bangsa dan partai politik untuk menunjukkan kedaulatan sebagai partai yang mengemban amanah dari rakyat.
"PDI Perjuangan memiliki pengalaman buruk pada masa Orde Baru ketika berbagai intervensi-intervensi kekuasaan itu dilakukan yang tujuannya adalah untuk mengkerdilkan demokrasi, menjauhkan prinsip-prinsip kedaulatan rakyat," katanya.(ant)