Tebing Keraton di wilayah Cimenyan Kabupaten Bandung merupakan salah satu titik keberadaan patahan Sesar Lembang..
Sumber :
  • Istimewa

Ada Kabar Buruk, Gempa Megathrust dan Sesar Lembang Menghantui, Semua Warga Indonesia Diminta Harus Waspada

Rabu, 21 Agustus 2024 - 11:23 WIB

Bandung, tvOnenews.com - Potensi gempa Megathrust dikabarkan hanya tinggal menunggu waktu mengguncang wilayah Indonesia

Publik luas diingatkan potensi bencana alam genpa berkekuatan besar tesebut akan terjadi tidak lama lagi.

Khususnya di wilayah Bandung Raya yang terdapat yang patahan Sesar Lembang yang berada di pesisir utara Kota Bandung hingga wilayah Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat

Sesar aktif ini berpotensi menimbulkan gempa bumi dengan skala magnitudo 6,8 hingga 7 magnitudo. 

Plt Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bandung Barat, Meidi menjelaskan patahan Sesar Lembang memang masih aktif hingga saat ini. 

Masyarakat yang tinggal di kawasan sesar juga tidak perlu cemas dan takut.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:28
03:16
03:48
03:16
05:46
03:25
Viral