Ketua MUI Bidang Dakwah dan Ukhuwah, Muhammad Cholil Nafis.
Sumber :
  • Istimewa

Viral Larangan Hijab Seorang Dokter, MUI Kecam Hingga Cap RS Medistra Sebagai Lembaga...

Senin, 2 September 2024 - 12:45 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Kabar viral santer tersiar pada sejumlah akun media sosial usai adanya larangan hijab terhadap dokter spesialis di RS Medistra.

Kabar viral tersebut santer usai Dokter Diani Kartini menggunggah surat tertanggal 29 Agustus 2029 terkait dua kerabatnya yang tiba-tiba mendapat aturan larangan hijab saat proses melamar kerja di RS Medistra, Jakarta Selatan tersebut.

Dian Kartini mengungkap kala itu dua kerabatnya bersiap diterima kerja di RS Medistra.

Namun, saat proses wawancara didapati pertanyaan terkait ketersediaan dua dokter tersebut untuk melepas hijabnya.

"Ada pertanyaan terakhir di sesi wawancara, menyatakan terkait performance dan RS Medistra merupakan RS internasional, sehingga timbul pertanyaan apakah bersedia membuka hijab jika diterima," tulis Diani dalam surat yang beredar luas tersebut dikutip pada Senin (2/9/2024).

Diani pun sempat mengaku kecewa adanya larangan hijab bagi dua kerabatnya saat akan diterima bekerja di RS Medistra.

Ia menilai jika RS Medistra disediakan untuk golongan tertentu selaiknya memberi informasi terlebih dahulu.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:32
01:25
03:14
02:08
02:11
02:30
Viral