Konser Bruno Mars di Jakarta.
Sumber :
  • Tim tvOnenews

Buka Konser Day 1, Bruno Mars Sapa Fans dengan Bahasa Indonesia: Aku Kangen Kamu Sayang

Kamis, 12 September 2024 - 08:14 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Penyanyi Bruno Mars sukses menyapa fans di Indonesia dalam acara yang digelar di Jakarta International Stadium (JIS). 

Acara yang dipromotori oleh PK Entertainment dan TEM Present ini digelar pada 11, 13 dan 14 September 2024.

Dalam pembukaannya, Bruno Mars tampil menyanyikam lagu 24K Magic.

Setelah menyanyikan bait demi bait, tibalah saatnya menyapa para penggemar yang hadir.

Secara mengejutkan, pelantun lagu Talking to the Moon itu menyapa fans dengan menggunakan bahasa Indonesia.

"Jakarta aku di sini. Hallo Jakarta aku di sini," ujar Bruno Mars.

Sontak penonton yang mendengar hal itu berteriak dan tepuk tangan.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:29
01:59
02:03
01:26
03:05
02:07
Viral