Pengasuh Pondok Pesantren (PP) Amanatul Ummah, KH Asep Saifuddin Chalim menerima kunjungan Rektor Universitas Al-Azhar Mesir Dr Salamah Dawood dan Ketua Alumni Al-Azhar Internasional Dr Abbas Shouman..
Sumber :
  • Istimewa

Rektor Al-Azhar: Visi PP Amanatul Ummah Mojokerto Mirip Al-Azhar Mesir

Selasa, 17 September 2024 - 19:55 WIB

Sementara itu, Pengasuh PP Amanatul Ummah KH Asep Saifuddin Chalim mengapresiasi tawaran Dr Salamah Dawood tersebut dan berjanji segera menindaklanjutinya.

“Kami sangat mengapresiasi tawaran dari Rektor Dr Salamah Dawood mengenai pembelajaran Bahasa Arab dan sistem pengajaran hybrid di Al-Azhar,” beber KH Asep yang merupakan cucu salah satu pendiri Nahdlatul Ulama dan Pahlawan Nasional, KH Abdul Chalim.

Bahkan, dirinya mengatakan akan melakukan penyesuaian model pembelajaran di Pesantren Amanatul Ummah pada tahun ajaran baru. 

“Kami akan melakukan penyesuaian-penyesuaian di tahun ajaran baru,” imbuh dia.

Sedangkan Dr Abbas Shauman, menyebutkan pendidikan yang baik dan berkualitas sangat penting dijalankan di lingkungan pesantren sehingga menghasilkan santri yang unggul.

“Diperlukan sistem pendidikan yang berkualitas agar santri menjadi pribadi yang unggul dan kompeten,” ucap dia.

Ketiga tokoh dalam pertemuan tersebut menyepakati bahwa pendidikan berkualitas yang ramah dengan karakter santri penting dijalankan.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:54
03:55
05:35
03:29
06:33
02:13
Viral