Kader PDIP Ditahan Atas Korupsi Smart City, Calon Wali Kota Bandung Dandan Riza Wardana Akui Jadi Alarm Bahaya Pemangku Kebijakan.
Sumber :
  • ANTARA/Fianda Sjofjan Rassat/pr

Kader PDIP Ditahan Atas Korupsi Smart City, Calon Wali Kota Bandung Dandan Riza Wardana Akui Jadi Alarm Bahaya Pemangku Kebijakan

Minggu, 29 September 2024 - 23:00 WIB

Tak mau seperti dua kadernya, politikus PDIP tersebut menegaskan komitmennya untuk pencegahan korupsi dengan meningkatkan pengawasan serta transparansi dalam pemerintahan. 

Ia berjanji akan memperkuat sistem pengendalian internal dan meningkatkan peran masyarakat dalam mengawasi jalannya pemerintahan.

“Kita harus melibatkan semua pihak, mulai dari lembaga swadaya masyarakat, akademisi, hingga komunitas lokal, agar ikut terlibat dalam pengawasan dan memastikan bahwa program pemerintah berjalan dengan baik,” jelasnya.

Dandan juga menyatakan, pemerintahannya akan memprioritaskan program pemberantasan korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN). 

Menurutnya, menciptakan pemerintahan yang bersih dan bebas korupsi adalah langkah awal untuk mewujudkan Bandung yang lebih baik dan lebih maju.

“Kita akan menciptakan sistem pemerintahan yang lebih transparan, akuntabel, dan partisipatif. Saya juga memastikan setiap proses rekrutmen pegawai, pengadaan barang dan jasa, serta distribusi anggaran dilakukan secara profesional dan terbuka,” tegasnya.

Jika praktik korupsi dibiarkan, Dandan khawatir akan menghambat pembangunan dan merusak kepercayaan masyarakat terhadap pemerintah. 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:26
07:14
02:26
01:45
02:53
02:10
Viral