Ilustrasi Badai Matahari.
Sumber :
  • istimewa - Istock photo

Kabar Mengerikan, Badai Matahari Terkuat Mengarah ke Bumi, Ini Dampaknya di Indonesia

Minggu, 6 Oktober 2024 - 06:11 WIB

- Dampak di Indonesia

Menurut Johan Muhammad, peneliti BRIN, Indonesia yang berada di khatulistiwa tidak akan terdampak sebesar wilayah di kutub. 

Namun, badai ini tetap berpotensi mengganggu sinyal radio frekuensi tinggi (HF) serta navigasi satelit seperti GPS. 

Selain itu, gangguan satelit dan jaringan listrik di lintang tinggi bisa berdampak secara global, termasuk ke Indonesia.

Johan juga meluruskan informasi keliru terkait istilah "kiamat badai Matahari". 

Ia menegaskan bahwa badai Matahari adalah fenomena rutin, dan yang penting adalah memahami serta mengantisipasi dampaknya. (aag)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral