Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno di Anjungan Losari Makassar, Sabtu (12/10/2024)..
Sumber :
  • Abdullah Daeng Sirua/tvOne

Sandiaga Uno Optimis Target 10 Juta Wisatawan Manca Negara Tercapai Sampai Akhir Tahun

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 23:39 WIB

Selain itu, pada 20 Oktober 2024, pihaknya sudah menyiapkan semua prosesi menyambut presiden baru. 

Tentunya, para pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif ini paling imajinatif, jadi nantinya di beberapa titik akan disiapkan prosesi penyambutan presiden baru. 

Dari data Kemenparekraf, performa kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ke Indonesia menunjukkan peningkatan positif di mana secara kumulatif sepanjang Januari-Agustus 2024 telah mencapai 9,09 juta atau atau naik 20,38 persen dibanding periode sama tahun sebelumnya.

Sedangkan untuk wisatawan nasional (wisnas) secara kumulatif pada periode Januari-Agustus 2024 jumlahnya telah mencapai 5,99 juta. Capaian itu naik 19,20 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu.

Kondisi peningkatan itu diprediksi akan terus terjadi seiring kebutuhan akan pariwisata berkelanjutan sebagai masa depan sektor pariwisata. 

Hal itu juga seiring dengan transformasi digital di dunia yang harus diadopsi oleh pelaku pariwisata tanah air. (ads/muu)

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:25
02:09
03:18
02:21
03:11
02:06
Viral