Tersangka pencabulan Panti Asuhan Darussalam An'nur Tangerang yang masih buron.
Sumber :
  • Tangkapan layar - tvOne

Sembunyi di Perkebunan, DPO Pencabulan Anak di Panti Asuhan Darussalam An Nur Diringkus Polisi

Jumat, 8 November 2024 - 16:15 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - DPO kasus pencabulan anak di panti asuhan di daerah Kunciran Indah, Pinang, Kota Tangerang berhasil diringkus polisi.

Pelarian YS (28) salah satu tersangka pencabulan anak di panti asuhan Darussalam An Nur Tangerang harus berakhir.

Hal itu diungkap langsung oleh  Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol. Ade Ary Syam Indradi saat dikonfirmasi, Jumat (8/11/2024).

Yandi Supriyadi (28) buron pencabulan anak di Panti Asuhan, Tangerang
Sumber :
  • Istimewa

 

Ade Ary menjelaskan YS ditangkap pada Kamis (7/11) pukul 10.00 WIB di Empat Lawang, Palembang, Sumatra Selatan.

"Buronan pelaku YS pelecehan seksual terhadap anak panti asuhan Darussalam An Nur di Kecamatan Pinang, Kota Tangerang, telah ditangkap," katanya.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral