Tom Lembong.
Sumber :
  • IST

Dari Balik Jeruji Besi, Tom Lembong Tulis Surat Mengharukan Tentang Keadilan dari...

Senin, 11 November 2024 - 11:01 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Tersangka kasus dugaan korupi impor gula Tom Lembong menuliskan surat mengharukan dari dalam tahanan.

Mantan menteri perdagangan yang menjadi tersangka impor gula itu menitipkan surat kepada timnya melalui kuasa hukumnya.

Surat tersebut diunggah ke akun pribadinya di instagramnya @tomlembong, yang saat ini dikelola oleh timnya, pada Sabtu (9/11/2014).

Pada surat tersebut Tom Lembong berterima kasih kepada semua pihak yang sudah membantu, sedang membantu, dan terus membantu.

Dia juga berterima kasih kepada semua pihak yang sudah menanamkan kepercayaan kepadanya.

“Teman-teman, ibu, bapak, yang saya hormati, saya hanya menyampaikan terima kasih yang sedalam dalamnya, kepada semua pihak yang sudah membantu, sedang membantu, dan terus membantu saya… juga kepada teman-teman, ibu, bapak, dan masyarakat yang terus mendoakan saya.. terima kasih kepada tema-teman yang terus menanamkan kepercayaan pada saya..” isi surat Tom Lembong itu.

Eks Menteri Perdagangan ini juga menuliskan bahwa dia akan terus kooperatif, positif, dan kondusif untuk membantu mengungkapkan kebenaran dan menegakkan keadilan.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
26:14
03:06
09:42
08:53
13:18
03:07
Viral