Klaim Penghitungan KPU Tak Beda Jauh dengan Quick Count, Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan Berbinar soal Hasil Pilgub Jabar.
Sumber :
  • ANTARA

Klaim Penghitungan KPU Tak Beda Jauh dengan Quick Count, Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan Berbinar soal Hasil Pilgub Jabar

Kamis, 28 November 2024 - 02:45 WIB

Iswara optimistis dengan melihat perolehan hasil dari kerja keras seluruh tim pemenangan, mulai dari kader partai, relawan, hingga masyarakat tersebut, Dedi-Erwan akan menjadi pasangan gubernur dan wakil gubernur Jabar periode 2025-2030.

 

"Tentunya ini bukan pekerjaan mudah, kami melihat ini adalah kerja keras Kang Dedi dan Kang Erwan itu sendiri tentunya, didukung oleh keluarga besarnya. Juga didukung oleh 14 partai pengusung dan relawan," katanya.

 

Iswara mengklaim bahwa pasangan Dedi-Erwan menang hampir di seluruh wilayah di Jabar dengan kemenangan tertinggi berada di Kabupaten Subang, Kabupaten Purwakarta dan Kabupaten Sumedang.

 

Hal ini, kata Iswara, karena secara ketokohan, Dedi-Erwan sudah banyak dikenal masyarakat Jabar, seperti Dedi yang merupakan mantan wakil bupati, mantan bupati dua periode dan mantan anggota DPR RI. Sementara Erwan merupakan mantan Ketua DPRD Kota Bandung dan mantan Wakil Bupati Sumedang.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:49
01:15
13:42
13:57
09:23
08:45
Viral