Sumber :
- Tangkapan layar - tvOne
Debat Panas! Pengacara Agus Salim sampai Berani Bilang Bakal Ganti Uang Donasi Jika Disalahgunakan Buat Bayar Utang
Jumat, 6 Desember 2024 - 08:08 WIB
Berbeda pendapat, George menegaskan bahwa uang yayasan harus ada tanggung jawab hukumnya, sehingga akan lebih mudah nantinya jika ada akta persetujuan di antara pihak terlibat.
Sementara Alvin menegaskan bahwa sebaiknya uang donasi itu langsung diserahkan kepada Agus agar lebih mudah untuk melakukan pengobatan.
"Tidak bisa begitu, ini masalah pertanggungjawaban hukum," tegas George.
"Boleh saja, uang, uang saya kok. Saya mau menggaransi kalau dia (donatur) keberatan," jawab Alvin Lim.
Sementara itu, Agus pun berjanji agar tidak lagi salah menggunakan uang donasi yang sudah diberikan kepadanya.
Ia mengaku membayar utang menggunakan uang donasi karena salah paham. (iwh)